Wednesday, June 18, 2014

System Load Indicator

Leave a Comment
System Load Indicator adalah panel indicator diubuntu yang berguna atau memonitoring apa yang sedang terjadi pada sistem saat itu juga seperti cpu, memory, hardisk, dll.


untuk menginstall panel indicator ini, masukkan command di bawah ke terminal anda

sudo add-apt-repository ppa:indicator-multiload/stable-daily

sudo apt-get update && sudo apt-get install indicator-multiload

setelah terinstall, 
cari di dash anda system load indicator, dan jalankan



setelah itu akan muncul panel indicator standard,
anda bisa merubahnya dengan klik pada panel indicator, lalu pilih Preferences 



setelah itu akan terlihat seperti tampilan di bawah.
seperti yang anda lihat anda dapat memilih data apa yang akan anda tampilkan (processor, RAM, network, SWAP, load, harddisk)
anda bisa merubah interval waktu indicator
dan juga anda dapat merubah warna dari indicator anda


berdasarkan pengaturan yang saya buat seperti diatas,
akan tampil indicator panel seperti dibawah



0 comments:

Post a Comment